Selasa, 28 Juni 2022

Sajak misteri

Aku mencoba menyulam rindu yang telah mati.
Sungguh berat menyayat hati.
Aku mencoba menyelam ke dalam hati. 
Lagi dan lagi, aku mencoba bangun dari seribu mimpi.
Aku lukis hari hari dengan senyum mentari.
Untuk membangkitkan cinta yang mati suri.
Demi hati seorang ibu peri.

Aku datang bukan untuk pergi
Aku datang untuk mencintai
Bersama sama kita melukis pelangi
Kita berdua menaungi
Sebuah cinta berbalut misteri
Untuk mengubah aku menjadi kami

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

A GIFT FROM THE DIVINE LOVE

A bright morning I stroll leisurely through the campus lanes The cool air seeps into my ribs Memories begin to misbehave, Emerging from the ...